Materi SPSS dalam statistik

Materi SPSS dalam statistik, kali ini saya akan membagikan pengertian SPSS dalam melakukan penelitian Kuantitatif untuk pengolahan suatu data research...



K-1

PENGENALAN SPSS


Tujuan :
a.  Pengenalan SPSS
b.  Mahasiswa mampu melakukan  input data dengan  SPSS
c.  Mahasiswa mampu mengoperasikan SPSS
d.  Mahasiswa mampu menyelesaikan  permasalahan nyata dengan bantuan SPSS dengan latihan tugas

Waktu              : 2 x 50 menit
Bahan/software            : SPSS



Materi praktikum:



v    Dasar Dasar SPSS

SPSS merupakan  salah satu sekian banyak software statistika yang telah dikenal luas dikalangan penggunaannya. Disamping masih banyak lagi software statistika lainnya seperti Minitab, Syastas, Microstat dan masih banyak lagi. SPSS sebagai sebuah tools mempunyai banyak kelebihan, terutama untuk aplikasi di bidang ilmu sosial.

                                                           
v           SPSS Environment












TOOL BAR


MENU BAR



DATA VIEW


VARIABLE VIEW


MENU BAR              :  Kumpulan     perintah         perintah     dasar     untuk meng-operasikan SPSS.

Menu yang terdapat pada SPSS adalah  :


1.  FILE

Untuk operasi file dokumen  SPSS yang telah dibuat, baik untuk perbaikan pencetakan dan sebagainya. Ada 5 macam  data yang digunakan dalam SPSS, yaitu :
1.  Data              : dokumen  SPSS berupa data

2.  Systax            : dokumen  berisi file syntax SPSS

3.  Output          : dokumen  yangberisi hasil running out SPSS

4.  Script             : dokumen  yangberisi running out SPSS

5.  Database

    NEW            : membuat  lembarkerja baru SPSS

    OPEN           : membuka  dokumen  SPSS yang telah ada


Secara  umum  ada 3 macam ekstensi dalam lembar kerja SPSS, yaitu :

1.  *.spo             : file data yang dihasilkan pada lembar data editor





2.  *.sav              : file text/obyek yang dihasilkan oleh lembar output

3. *.cht              :file obyek gambar/chart  yang dihasilkan oleh chart window

 Read Text Data      : membuka dokumen  dari file text (yang berekstensi txt),         yangbisa dimasukkan/dikonversi dalam lembar data SPSS
    Save                       : menyimpan dokumen/hasil kerja yang telah dibuat.
    Save As                : menyimpan  ulang dokumen  dengan nama/tempat/type dokumen  yang berbeda
    Page Setup           : mengatur  halaman  kerja SPSS

    Print                      : mencetak hasil output/data/syntaq lembar SPSS

Ada 2 option/pilihan cara mencetak, yaitu :

- All visible output  :mencetak  lembar kerja secara keseluruhan

- Selection                      : mencetak  sesuai keinginan yang kita sorot/blok
    Print Preview       : melihat contoh hasil cetakan yang nantinya diperoleh
    Recently used data: berisi list file data yang pernah  dibuka sebelumnya.
    Recently used file         : berisi list file secara keseluruhan  yang pernah dikerjakan


2.  EDIT

Untuk melakukan  pengeditan  padaoperasi SPSS baik data, serta pengaturan/option untuk konfigurasi SPSS secara keseluruhan.
    Undo                     : pembatalan perintah yang dilakukan sebelumnya
    Redo                     : perintah pembatalan  perintah redo yang dilakukan  sebelumnya





    Cut                        : penghapusan sebual sel/text/obyek, bisa dicopy untuk keperluan tertentu  dengan  perintah dari menu paste
    Paste                     : mempilkan  sebua sel/text/obyek hasil dari


perintah copy       atau cut
Paste after
: mengulangi  perintah paste sebelumya
Paste spesial
: perintah paste spesial, yaitu bisa konvesri ke


gambar,    word, dll
Clear
: menghapusan sebuah  sel/text/obyek
Find
: mencari suatu text
Options
: mengatur  konfigurasi tampilan lembar SPSS


secara  umum


3.  VIEW

Untuk pengaturan tambilan di layar kerja SPSS, serta mengetahu proses-prose yang sedang terjadi pada operasi SPSS.
    Status Bar                   :  mengetahui  proses yang sedang berlangsung
    Toolbar                        :  mengatur  tampilan toolbar

    Fonts                           :  untuk mengatur  jenis, ukuran font pada data editor SPSS
- Outline size              :  ukuran font lembar output SPSS

- Outline font              :  jenis font lembar output SPSS

    Gridlines                            :  mengatur  garis sel pada editor SPSS

    Value labels                   :  mengatur  tampilan pada editor untuk mengetahui  value label

4.  DATA

Menu data digunakan  untukmelakukan  pemrosesan data.





    Define Dates               :  mendefinisikan sebuah waktu untuk variable yang meliputi jam, tanggal, tahun, dan sebagainya
    Insert Variable               :  menyisipkan kolom variable

    Insert case                   :  menyisipkan baris

    Go to case                   :  memindahkan cursor pada baris tertentu

    Sort case                      :  mengurutkan nilai dari suatu kolom variable
    Transpose                     :  operasi transpose pada sebuah kolom variable menjadi baris
    Merge files                  :  menggabungkanbeberapa file dokumen  SPSS, yang dilakukandengan  penggabungan kolom-kolom variablenya
    Split file                         :  memecahkan file berdasarkan kolom variablenya
    Select case                  :  mengatur  sebuah  variable berdasarkan

sebuah persyaratan  tertentu

5.  TRANSFORM

Menu transform dipergunakan  untuk melakukan  perubahan- perubahan atau penambahan data.
    Compute                      :  operasi aritmatika dan logika untuk

    Count                          :  untuk  mengetahui   jumlah  sebuah   ukuran data tertentu pada suatu baris tertentu

    Recode                        :  untuk  mengganti  nilai pada kolom variable tertentu,  sifatnya menggantikan (into same variable)      atau         merubah          (into                    different variable) pada variable baru

    Categorize variable :  merubah  angkarasional menjadi diskrit

    Rank case                    :  mengurutkan nilai data sebuah variabel





6.  ANALYSE

Menu analyse  digunakan  untuk  melakukan  analisis  data  yang  telah kita masukkan ke dalam  komputer.  Menu ini merupakan  menu  yang terpenting   karena  semua   pemrosesan  dan   analisis  data   dilakukan dengan  menggunakan menu correlate, compare mens, regresion.

7.  GRAPH

Menu graph  digunakan  untuk  membuat  grafik, diantaranya  ialahbar, line, pie, dll

8.  UTILITIES

Menu  utilities  dipergunakan  untuk   mengetahui  informasi   variabel, informasi file, dll

9.  AD-ONS

Menu  ad-ons  digunakan  untuk  memberikan  perintah  kepada   SPSS jika ingin  menggunakan aplikasi tambahan,  misalnya  menggunakanalikasi Amos, SPSS data entry, text analysis, dsb

10. WINDOWS

Menu windows digunakan  untuk melakukan  perpindahan  (switch) dari satu file ke file lainnya

11. HELP

Menu help digunakan  untuk  membantu  pengguna  dalam  memahami perintah-perintah SPSS jika menemui  kesulitan

TOOL BAR                 :  Kumpulan     perintah        perintah     yang     sering digunakan  dalambentuk gambar.

POINTER                    :  Kursor     yang    menunjukkan      posisi     cell    yang sedang aktif / dipilih.





Percobaan


Menu File merupakan menu pertama  dari Data Editor yang dibuka oleh para pengguna  SPSS. Dimana  Data  Editor  pada  SPSS  mempunyai  dua  bagianutama :

1. Kolom,  dengan  ciri  adanya  kata  var  dalam  setiap  kolomnya.  Kolom dalam SPSS akan diisi oleh variabel.

2. Baris,  dengan  ciri  adanya  angka  1,  2,  3  dan  seterusnya.  Baris dalam

SPSS akan diisi oleh data.

Kasus : Berikut  ini data  barang  di gudang  10 barang  diambil secara acak (angka dalam rupiah)






Barang
Harga Pokok/Unit
Stock Di Gudang
1.
Buku Tulis
3000
5240
2.
Tas Punggung
80000
40000
3.
Dompet
45000
22000
4.
Jam  Tangan
70000
2500
5.
Spidol
7000
7800
6.
Kertas File
30000
25000
7.
Gunting
70000
7800
8.
Tempat CD
45000
5200
9.
Pensil Zebra
17000
22000
10.
Penggaris
5000
10500

Langkah-langkah Input Data :

1.     Membuat Variabel

Klik variabel view pada pojok kiri bawah, kemudian  isikan :

Nama  Variabel  beserta  keterangan yang  diinginkan  tentang  variable tersebut.

Misal : Barang, Harga, Stock

Hal yang perlu diperhatikan  saat mengisi nama variabel adalah :





- Nama  variabel harus  diawali denngan huruf dan  tidak boleh diakhiri dengan  tanda titik.

- Panjang maksimal 8 karakter.

-  Tidak boleh ada  yang sama, dengan  tidakmembedakan huruf kecil atau besar.

Type, Width dan Decimal Variabel

-   Default  dari   tipe  setiap   variabel  baru  adalah   numeric,   lebar  8 karakter sesuai dengan desimal sebanyak 2 digit.

-   Untuk  mengubah  tipe  variabel dilakukan  dengan   cara  mengklik tombol pilihan pada kolom Type.

-   Ada 8  tipe variable, yaitu :

a. Numeric        :   angka,    tanda    (+)    atau    (-)   didepan    angka, indicator desimal

b.Comma        :   angka,    tanda    (+)    atau    (-)   didepan    angka, indicator desimal, tanda  koma sebagai pemisah bilangan ribuan

c. Dot               :    angka,    tanda    (+)    atau    (-)   didepan   angka, indicator  desimal,  tanda  titik sebagai  pemisah bilangan ribuan

d.  Scientific    notation     :    sama      dengan     tipe     numeric,     tetapi menggunakan  symbol   E  untuk   kelipatan   10 (misal 120000 = 1.20E+5)

e.  Date              :    menampilkan  data format tanggal atau waktu

f.    Dollar           :    memberi  tanda  dollar ($), tanda  koma  sebagai pemisah bilangan  ribuan  dan tanda  titik sebagai desimal

g.  Custom currency         : untuk format mata uang





f.    String           :    biasanya huruf atau karakter lainnya






2.     Mengisi Data

Memasukkan  data  pada  Data  Editor dilakukan  dengan  cara  mengetik data  yang akan dianalisapada  sel-sel (case) dibawah  judul (heading) kolom nama  variabel.





3.     Menyimpan Data

Setelah  data  dimasukkan,  maka  data  perlu  disimpan  untuk  kepeluan analisa   selanjutnya.   Langkah   penyimpanan   data   adalah    sebagai berikut :

Klik Menu File Save Data (Pilih folder penyimpanan), ketik Nama
File  Klik OK.

Latihan

Latihan pertama  : Berikut ini adalah  data  15 Responden pria dan wanita sanggar tari PRIMA yang diambil secara acak :


Nama
Tinggi
Berat
Gender
1.
Adelia
165
45
Wanita
2.
Erick
170
60
Pria
3.
Anggoro
171
65
Pria
4.
Amelia
166
50
Wanita
5.
Lidya
165
46
Wanita





6.
Liana
167
49
Pria
7.
Cicil
166
44
Wanita
8.
Andre
173
70
Pria
9.
Agus
175
71
Pria
10.
Lana
174
73
Pria
11.
Mely
163
65
Wanita
12.
Diana
164
67
Wanita
13.
Oon
170
75
Pria
14.
Dodi
171
74
Pria
15.
Agung
172
70
Pria


Latihankedua : data persoanalia dari perusahaan ABC dengan total karyawan 62 orang.

DATA PERSOALIA PERUSAHAAN ABC


Gender
bidang
status
pendidikan
gaji
usia
lama kerja
Pria
Marketing
Belum Menikah
SMU
138
24
4
Wanita
Marketing
Belum Menikah
SMU
294
22
4
Pria
Akuntansi
Menikah
Sarjana
378
22
6
Pria
Akuntansi
Menikah
Akademi
438
23
5
Wanita
Akuntansi
Belum Menikah
Sarjana
690
25
7
Wanita
Akuntansi
Belum Menikah
Akademi
462
26
6
Wanita
Marketing
Belum Menikah
SMU
510
26
6
Pria
Akuntansi
Belum Menikah
Akademi
420.6
27
5
Pria
Marketing
Menikah
SMU
560
30
7
Pria
Produksi
Menikah
Sarjana
1182
31
9
Wanita
Marketing
Belum Menikah
Akademi
762
31
6
Wanita
Umum
Menikah
Sarjana
834
31
9
Pria
Produksi
Menikah
Sarjana
942
31
9
Wanita
Akuntansi
Belum Menikah
Akademi
483
31
6
Pria
Akuntansi
Menikah
Sarjana
735
32
8
Wanita
Akuntansi
Belum Menikah
Akademi
510
21
6
Wanita
Umum
Belum Menikah
Sarjana
816
25
8
Pria
Umum
Menikah
Sarjana
747.6
28
8
Pria
Umum
Belum Menikah
Sarjana
781.8
30
7
Wanita
Umum
Menikah
Sarjana
744
32
8
Wanita
Akuntansi
Belum Menikah
Akademi
727.8
31
9
Pria
Produksi
Menikah
Sarjana
1266
34
12
Pria
Akuntansi
Belum Menikah
Sarjana
678
34
7





Pria
Marketing
Belum Menikah
SMU
222
21
3
Pria
Umum
Menikah
Akademi
654
21
7
Pria
Marketing
Belum Menikah
SMU
294
22
4
Pria
Marketing
Menikah
SMU
294
23
5
Wanita
Umum
Belum Menikah
Sarjana
498
23
6
Wanita
Marketing
Belum Menikah
SMU
186.6
25
5
Pria
Umum
Menikah
Sarjana
678
27
8
Pria
Umum
Menikah
Akademi
498
28
5
Pria
Umum
Belum Menikah
Akademi
582
31
6
Wanita
Umum
Menikah
Sarjana
790.8
31
8
Wanita
Umum
Menikah
Sarjana
715.2
31
6
Pria
Umum
Menikah
Sarjana
900
31
9
Wanita
Marketing
Belum Menikah
SMU
294
21
4
Pria
Produksi
Belum Menikah
Akademi
342
22
4
Wanita
Produksi
Belum Menikah
Akademi
582
23
7
Pria
Akuntansi
Menikah
Akademi
342
23
12
Pria
Produksi
Menikah
Akademi
690
23
8
Pria
Produksi
Menikah
Akademi
681
23
7
Wanita
Produksi
Belum Menikah
Sarjana
780
24
8
Wanita
Produksi
Menikah
Akademi
582
24
6
Wanita
Marketing
Belum Menikah
SMU
300
25
6
Wanita
Produksi
Menikah
Akademi
582
26
4
Wanita
Produksi
Menikah
Sarjana
681
26
7
Pria
Marketing
Menikah
SMU
294
27
4
Pria
Produksi
Belum Menikah
Sarjana
702
27
7
Pria
Produksi
Belum Menikah
Akademi
699
27
7
Pria
Produksi
Menikah
Akademi
664.8
27
6
Wanita
Produksi
Belum Menikah
Akademi
465
27
6
Pria
Akuntansi
Menikah
Akademi
627
29
7
Wanita
Akuntansi
Menikah
Sarjana
780
29
8
Pria
Akuntansi
Belum Menikah
Akademi
672
29
7
Pria
Umum
Belum Menikah
Sarjana
678
31
7
Wanita
Produksi
Belum Menikah
Sarjana
1014
31
7
Wanita
Umum
Belum Menikah
Akademi
681
31
7
Pria
Akuntansi
Menikah
Akademi
717
32
5
Pria
Produksi
Menikah
Sarjana
1062
34
10
Wanita
Produksi
Belum Menikah
Sarjana
1158
34
4

0 Response to " Materi SPSS dalam statistik"

Post a Comment